29.9 C
Jakarta
Selasa, April 16, 2024

Cenil Bihun Jagung by Vida Brail

- Advertisement -

Bikin cenil bihun jagung buat suguhan hajatan pengantin ala kampung …Sayang kelapanya belum diparut keburu diambil yang pesen…

Cenil Bihun Jagung
by Vida Brail

BAHAN:
1 bgks( 380gr) bihun jagung,
2 bh nanas,
1/2 kg tp tapioka,
1/2 kg gula psr.
1sdt garam,
2-3mcm pewarna,(sesukanya).

- Advertisement -

CARA MEMBUAT:
1. Rendam bihun dalam air mendidih selama 10mnt.tiriskn,potong-potong.
2. Blender nanas(tanpa air)
3. Campur semua bahan sampai rata.
4. Bagi jadi 3 ,2 bgian beri pewarna, 1bagian tanpa pewarna(sesukanya). Masukan dalam 3 loyang plastik, ratakan.
5. Kukus selama kurang lebih 20 menit, angkat dinginkn, potong bentuk kotak kecil 1,5cm.
6. Sajikan dengan kelapa parut.
*Kalau Mau kelapa parut tidak cepat basi.kukus dikasih sedikit garam

https://www.facebook.com/photo.php?fbid=696634870357776&set=gm.536877009744981&type=3&permPage=1

baca juga olahahan cenil kami yang lain di sini

#Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak #LECenilBihunJagung

- Sponsored -

Related Articles

1 KOMENTAR

- Sponsored -
- Advertisement -

Latest Articles