29.1 C
Jakarta
Sabtu, April 20, 2024

Bolu Kukus Green Tea by Nila Suharto-Osborn

- Advertisement -

Pulang sekolah jagoan kecil minta dibuatin bolu kukus coklat, tapi ibunya kepingin rasa lain… Jadilah sebagian bolkus coklat & vanilla, sebagian bolkus green tea & vanilla. Taaaraaaa…

BAHAN:
2 butir telur
275 gr gula pasir
250 gr terigu
50 gr maizena
200 ml susu cair
1 sdt TBM
2 sdt bubuk green tea (maccha powder)

CARA MEMBUAT:
– Panaskan kukusan sampai beruap banyak.
– Kocok telor, gula & TBM sampai putih & kental.
– Masukkan 1/2 bagian susu cair perlahan sambil terus dikocok.
– Masukkan terigu yg sudah dicampur dengan maizena, bergantian dengan sisa 1/2 bagian susu sedikit demi sedikit sampai habis.
– Usahakan campuran terigu yg terakhir dimasukkan.
– Ambil 12 sdt adonan, sisihkan.
– Tambahkan green tea pada adonan besar, aduk rata.
– Tuang adonan ke dalam cetakan bolu kukus yang sudah dialasi paper cup sampai
sebatas lingkaran cetakan, tambahkan 1sdt adonan putih diatasnya.
– Kukus selama 20-25 menit.
– Untuk 12 buah

- Advertisement -

baca juga bolu kukus kami yang lain di sini

https://web.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/483273285105354/

- Sponsored -

Related Articles

- Sponsored -
- Advertisement -

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - istanbul escorts - paramhospital.net - avcılar escort - Werbung Berlin - istanbul escort - Baywin - deneme bonusu veren siteler - deneme bonusu veren siteler - sahabet kayıt