Home main dish nasi-mie-pasta resep Lontong & Ketupat by Nina Yusab

resep Lontong & Ketupat by Nina Yusab

0
resep Lontong & Ketupat by Nina Yusab

Membuat lontong dengan cetakan lebih praktis. Secara umum besar/diameternya bisa seragam, dan penggunaan daunnya pun sedikit, cukup selembar.

Untuk membuatnya pun kalau aku pakai cara ‘sesat. Kalau biasanya butuh waktu 4 jam untuk membuat lontong, dengan teknik ini bakal memangkas waktu masak menjadi 1.5 – 2 jam cukup. Irit gas lah…hehehe.

agar bagian luar lontong bisa berwarna hijau dan cantik, gunakan daun pisang bagian luar yang warnanya hijau tua untuk bagian dalam lontong.

BAHAN lontong dan ketupat
1 kg beras (pilih yang pera)
daun pisang secukupnya

CARA MEMBUAT lontong

  • Buat selongsong lontong dari daun pisang. Aku menggunakan cetakan lontong dan aku lapis dengan selembar daun pisang. irit.
  • Isi dengan beras sekitar 1/3 bagian saja
  • Susun lontong dengan posisi berdiri dipanci, beri air hingga semua lontong terendam, tutup panci da rebus hingga mendidih. Matikan api dan biarkan dingin.
  • Setelah dingin, rebus lagi lontong sekitar 1 jam. waktu dihitung sejak mendidih. tiriskan. Lontong siap digunakan.

Catatan: trik ini juga bisa diterapkan untuk ketupat
baca juga olahan lontong kami yang lain disini

NO COMMENTS

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - istanbul escorts - paramhospital.net - avcılar escort - Werbung Berlin - istanbul escort - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - xhamster
Exit mobile version