26.2 C
Jakarta
Sabtu, April 20, 2024

Wraps isi Daging Sapi Dan Sayuran Saus Joghurt by Doni Kusumah

- Advertisement -

Akhir minggu lagi…mudah mudahan matahari bersinar terang.
Jalan bersama keluarga itu penting, saling belajar mengenal..berkomunikasi.?

Selamat berakhir Pekan rekan rekan pecinta rasa

Daging cingcang goreng

Bahan

- Advertisement -
  • 500 gram Daging Sapi Cincang
  • 5 Siung Bawang Merah
  • 2 Siung Bawang Putih
  • 1 lembar Daun Salam
  • 1 buah Tomat besar
  • Gula
  • Garam
  • Merica
  • Minyak goreng

cara membuat Daging cingcang goreng

  1. Cuci Tomat bersih, potong kecil.
  2. Kupas Bawang Merah dan Putih, potong kecil tipis
  3. panaskan minyak sedikit di dalam panci /penggorengan
  4. Goreng Daging Cingcang hingga sedikit coklat warnanya
  5. Masukan Bawang merah dan putih,
  6. aduk rata
  7. masukan tomat
  8. Bumbui dengan Gula, Garam, dan merica.
  9. aduk rata
  10. masukan Daun Salam
  11. masak sebentar hingga harum
  12. coba rasa sekali lagi apakah sudah sesuai dgn selera.

@ bagi anda penggemar pedas, bisa tambahkan potongan Cabe Rawit/ Merah
@ siap disajikan.

@ Daging Cingcang Goreng ini bila dibuat dalam jumlah banyak, anda bisa simpan untuk waktu yang lama atau sebagai persediaan dengan cara dibagi Porsi nya sesuai keinginan anda, masukan dalam kantong plastik, pastikan dingin, ikat / tutup dan bekukan.
Sehingga apabila anda mempunyai ide baru atau butuh tinggal mengeluarkan per porsi dan cair kan dan terus di kerjakan lagi dengan bahan lainnya. Saus Spaghetti contohnya…tambahkan saus Tomat…dan?

Selamat bersenang senang

Crêpes atau Pfannekuchen Tipis Asin

Crêpe atau Kue Telur adalah ciri khas Breton, Prancis.
Sangat disukai dan mudah serta bisa dibuat dalam berbagai Variasi. Asin atau Manis…isi keju, daging atau Sayuran.
Bisa dengan bahan tepung Gandum atau dengan tepung jagung.

Bahan Dasar

  • 250 gram Tepung
  • 250 ml Air
  • 400 ml Susu Segar/ Susu Ultra
  • 2 buah Telur
  • Garam
  • Merica

cara membuat crepes

  1. masukan Susu, air dan tepung dalam baskom adonan.
  2. dengan Mixer aduk rata hingga tidak ada Klumpen atau tepung yang bergerindil.
  3. Bumbui dengan Garam dan merica
  4. perhatikan konsistent adonan , harus mengkilap, teksturnya tidak kental juga tidak terlalu encer. Jadi masih bisa di tambah Susu/tepung.
  5. masukan telur
  6. aduk rata kembali.
  7. Balikan . ( kira kira 1 menit satu adonan )
  8. lakukan hingga adonan habis.Crêpes siap di isi.

@ panaskan penggorengan kecil ,bila telah panas. Kecilkan api
@ olesi dengan minyak.
@ masukan satu Porsi adonan ( bisa memakai centong sayur )
@ angkat penggorengan dan mulai membagi rata cairan dengan cara memutar ke arah kiri dan kanan diatas api.sehingga adonan terbagi menutupi dan hasilnya tipis.

@ Adonan ini tentu saja bisa dibuat manis dengan mengganti garam dan merica menjadi dengan Gula dan Bubuk Coklat atau Perasan daun Pandan misalnya.
@ Tepung bisa diganti dengan Tepung jagung bila ingin dibuat menjadi Wraps.. atau Buritos.

Selamat bersenang senang

Saus Joghurt sebagai Dips atau Selai

Bahan

  • 250 gram Joghurt Natur
  • 200 gram Creme Fraiche/ Susu Asam
  • 1 ikat kecil Persil
  • 1 ikat kecil Bawang Daun
  • 1 buah Zitrone/ Lemon
  • Garam
  • Merica

cara membuat saus yogurt

  1. Siapkan baskom,
  2. Cingcang halus Persil
  3. Potong tipis Bawang Daun
  4. Masukan Joghurt dan Creme Fraiche
  5. Campurkan Persil dan Bawang Daun
  6. Bumbui dengan Garam dan merica
  7. aduk rata
  8. berikan perasan Jeruk ( hati hati, sedikit sedikit)

@ dicoba lagi rasanya apakah sudah sesuai dengan selera.
@ Variasi rasa bisa masukan juga Pure Tomat, Bumbu Curry, potongan Olive, etc.

Selamat bersenang senang ?
Thread Starter

- Sponsored -

Related Articles

- Sponsored -
- Advertisement -

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - istanbul escorts - paramhospital.net - avcılar escort - Werbung Berlin - istanbul escort - Baywin - deneme bonusu veren siteler - deneme bonusu veren siteler - sahabet kayıt