Sup Kentang Dengan Sosis Chorizo by Doni Kusuma

    0

    tmp_15770-fb_img_14734390601422087229302

    Sup Kentang Dengan Sosis Chorizo by Doni Kusuma

    Bahan
    1 Kg Kentang ( tolong tanya jenisnya sama penjualnya , dan namanya )
    300 gr Wortel
    5 Bawang Putih
    1 Buah Bawang Bombay Besar
    400 gram Sosis Chorizo/ atau Sosis Sapi
    2 Liter Kaldu Sayuran buatan sendiri ( bisa juga 1 Liter Kaldu, 1 Liter air)
    2 buah daun Salam
    1 buah Cengkeh
    Garam
    Merica
    Minyak

    @ kupas kentang, bila kentangnya besar..bagi dua, potong kecil kecil 1/ 6
    @ kupas wortel , bagi dua potong tipis.
    @ kupas bawang bombay dan bawang putih
    @ potong bawang kecil kecil
    @ panaskan minyak di dalam panci besar
    @ Tumis Bawang hingga harum dan glasig ( bening)
    @ masukan kentang
    @ biar kan dan aduk kentang ( ini juga proses mengeluarkan Sari kentang agar nanti nya sebagai pengental)
    @ masukan wortel , aduk rata.
    @ masukan Kaldu Sayuran
    @ Bumbui dengan Garam dan merica
    @ masukan daun Salam
    @ masukan Cengkeh
    @ masak dan biar kan mendidih.
    @ Potong Sosis menjadi 2 dan Potong tipis ( atau sesuai yang anda mau..)
    @ coba lah rasa apakah sudah sesuai dengan selera.
    @ Variasi …bisa masukan potongan Cabe ( bila ingin pedas)
    @ Bila sudah enak masukan potongan Sosis.
    @ Masak sebentar hingga mendidih.
    @ mati kan Api.

    Siap disantap.

    Selamat bersenang senang

    Thread Starter

    #Langsungenak #ResepLangsungenak #KomunitasLangsungenak #FBGroupLangsungenak

    NO COMMENTS

    mersin escort - deneme bonusu veren siteler - istanbul escorts - paramhospital.net - avcılar escort - Werbung Berlin - istanbul escort - Baywin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis
    Exit mobile version