30 C
Jakarta
Jumat, Maret 29, 2024

Pempek adaan by PempekHjsalsa

- Advertisement -

#RESEPLANGSUNGENAK
Pempek adaan
Disaat yang lain pada sibuk bikin aneka makanan manis , saya setiap hari bikin makanan asin asam pedas dari cuko nya

Bahan
-1 kg ikan giling (saya pakai ikan ekor kuning )
-750 gr tepung sagu (saya pakai sagu tni) -500 ml air es (saya campur dengan es batu) -50 ml minyak sayur -2 butir telur ayam ukuran sedang -1 sdt lada bubuk -1 bungkus kaldu bubuk (saya pakai royo rasa ayam)
-2 sdm garam halus
-1 sdm gula pasir

Bumbu halus:
-1 bonggol bawang putih
-5 siung bawang merah
(Kupas dan cuci semua bahan lalu haluskan boleh di cincang halus biar ada sensasi saat di kunyah )

- Advertisement -

Siapkan wadah masukkan ikan giling, tambahkan bumbu halus, garam, kaldu bubuk, gula, lada bubuk, dan air es aduk sampai tercampur rata dan adonan lembut dan kental, tambahkan telur dan minyak sayur aduk lagi sampai tercampur rata, tambahkan sagu secara bertahap sambil terus di aduk agar tercampur rata, aduk sampai benar-benar tercampur rata ya, sisihkan
Panaskan 1 liter minyak, cetak adonan bulat seperti membuat bakso, goreng dengan api sedang biarkan sampai pempek mengapung angkat dan tiriskan

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/4222024447896867/
simak juga kreasi pempek kami yang lain di sini

- Sponsored -

Related Articles

- Sponsored -
- Advertisement -

Latest Articles