back to top
29.7 C
Jakarta
Selasa, September 10, 2024

resep KASTENGEL KEJU EKONOMIS by Siti Khadijah

- Advertisement -

#RESEPLANGSUNGENAK
Assalamu’alaikum..

bikin kue kering lagi yuk mom kali ini aku bikin kastengel keju renyah ekonomis yang enak banget,meskipun tanpa keju mahal tapi rasanya dijamin super uenakkk mom renyah dan ngeju banget jangan sampai lupa cobain dirumah ya..

Bahan:
-150 gram margarin
-20 gram gula halus
-1 butir kuning telur
-20 gram susu bubuk
-20 gram maizena
-1/2 sendok teh baking powder
-260 gram tepung terigu
-90 gram keju cheddar
-kuning telur(untuk olesan)
-keju parut secukupnya(topping)

- Advertisement -
resep KASTENGEL KEJU EKONOMIS by Siti Khadijah 1

Langkah:
-panggang keju cheddar parut selama 10mnt suhu 180°C api atas bawah sampai keju kering lalu sisihkan(fungsinya supaya mendapatkan tekstur khas keju edam yang renyah)
-campur margarin+gula halus aduk dengan whisk sampai lembut tambahkan kuning telur aduk rata
-masukkan keju panggang aduk rata tambahkan bahan kering secara bertahap aduk rata
-pipihkan adonan bentuk kotak lalu oles kuning telur+tabur keju lalu potong-potong
-panggang dengan suhu 150°C api atas bawah sampai matang atau sesuaikan dengan oven masing-masing
-tunggu benar-benar dingin baru simpan ditoples

Video lengkap bisa klik link dibawah ya

#resepkastengel #kuekering #dapurkiran

- Sponsored -

Related Articles

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - istanbul escorts - paramhospital.net - avcılar escort - Werbung Berlin - istanbul escort - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - xhamster - buy followers twitter - yabancı dizi - tiktok beğeni satın al - tiktok beğeni satın al - buy starlink - Kablo döşeme ve sarma makinesi - Betgar - Omegle