30 C
Jakarta
Jumat, April 19, 2024

baru mulai bikin nih SAGU KEJU by Julie Darwis

- Advertisement -

#RESEPLANGSUNGENAK
Assalamualaikum,ketika yang lain cookies nya sudah duduk manis di toples saya baru mulai bikin,semangat moms.
Langsung resep yuk mommies..

SAGU KEJU
Rebake by : Juls
Source by : Fatmah Bahalwan

BAHAN :
Tepung sagu (300 gr/sagu tani)
Margarine (100 gr)
Butter (50 gr)
Gula halus (150 gr)
Kuning telur (1 butir)
Keju (100 gr/parut)
Santan instant (50 ml/me : 1 pouch kecil)
Daun pandan (2 lembar)

- Advertisement -

CARA MEMBUAT:

  1. Sangrai tepung sagu dan daun pandan dengan api kecil hingga daun pandan kering/angkat/dinginkan.
  2. Kocok margarine dan mentega hingga putih dan tercampur,tak perlu lama lalu masukkan gula kocok rata tambahkan kuning telur kocok lagi ,matikan mixer.
  3. Campur keju parut aduk rata dengan spatula kemudian tambahkan santan, aduk lagi hingga rata.
  4. Ambil adonan secukupnya lalu masukkan tepung sagu secukupnya jangan terlalu lembek dan jangan terlalu keras.
    Jadi adonan tidak dicampur semua dengan tepung karena akan cepat mengeras.
  5. Masukkan adonan kedalam plastik segitiga, kasih spuit (me : langsung spuit) semprotkan kedalam loyang tipis.
  6. Oven selama lebih kurang 40 menit dengan panas oven 125C, beda oven beda panas dan beda waktunya.
    Kenali oven masing-masing.

#sagukeju
#belajarmasak
#bukanbundamasihsingle

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/4145514145547898/
simak juga kreasi sagu keju kami yang lain di sini

- Sponsored -

Related Articles

- Sponsored -
- Advertisement -

Latest Articles

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - istanbul escorts - paramhospital.net - avcılar escort - Werbung Berlin - istanbul escort - Baywin - deneme bonusu veren siteler - deneme bonusu veren siteler - sahabet kayıt