Home side dish aneka roti-kue Cakwe by Fani Valenzuela

Cakwe by Fani Valenzuela

0

Siapa yang ingat makanan jadul ini? Jadi ingat waktu masih SD dulu sering banget jajan cakwe pas jam istirahat terus makannya dicocolin ke saus sambal, hayoooo ngaku siapa yang seperti saya? Wkwkwk… Anyways, teman-teman mau saya kasih tau cara bikin ala-ala saya gak? Dijamin enak loooh, hahaha… muji dewe yooo????. Monggo di lihat resep terlampir, happy baking or cooking everyone, may all of you have a wonderful weekend guys ??.
.
.

Cakwe by Fani Valenzuela 2
Cakwe
By: Funny’s Kitchen
.
.
Bahan:
250gr all purpose flour.
50gr susu bubuk.
150ml air.
1 tbsp ragi aktif.
1 tbsp gula (optional).
1 tsp baking powder.
1/2 tsp baking soda.
1/2 tsp garam.
3 tbsp corn oil / olive oil.
.
Cara buat:
– Mixer semua bahan jadi satu pakai kaki mixer yang khusus untuk dough (spiral), aduk sampai kalis.
– Bentuk dough menjadi bulatan besar, tutupi dengan kain, simpan ditempat hangat minimal 1-2jam atau sampai mengembang.
– Ambil dough, belah dua, ratakan dengan rolling pin, bentuk kotak, potong memanjang, dempetkan dua potongan jadi satu.
– Lakukan hal serupa dengan sisa dough lainnya. Susun potongan dough di loyang / talenan, diamkan kembali minimal 30 menit sampai agak mengembang.
– Goreng sampai matang kecoklatan, angkat, tiriskan. Sajikan dengan sambal dan disantap selagi hangat. Selamat mencoba )
.
• Saus Cakwe:
3 tbsp saus sambal.
1 tsp cabai bubuk.
1 tsp gula (sesuai selera).
50ml air panas.
* Campur semua bahan jadi satu.

https://www.facebook.com/groups/langsungenak/permalink/2379883222111008/

simak resep cakwe kami yang lain disini

NO COMMENTS

mersin escort - deneme bonusu veren siteler - Werbung Berlin - sahabet kayıt - uçak oyunu bahis - buy followers twitter - tiktok beğeni satın al - tiktok beğeni satın al - Kablo döşeme ve sarma makinesi - Omegle - güvenilir casino siteleri
Exit mobile version